Jakarta, CNBC Indonesia- Direktur Utama Asuransi BRI Life, Iwan Pasila mengungkapkan sejumlah strategi perluasan pasar produk asuransi yang menyasar segmen mikro hingga nasabah prioritas.
Bagi nasabah ritel, BRI Life menyediakan produk proteksi dengan premi terjangkau sekitar Rp 50.000- Rp 200.00 per tahun sehingga mampu menjangkau nasabah hingga 21 juta nasabah. Sementara bagi nasabah prioritas, produk disesuaikan dengan kebutuhan nasabah.
Seperti apa strategi pengembangan produk asuransi BRI Life? Selengkapnya simak dialog Anneke Wijaya dengan Direktur Utama Asuransi BRI Life, Iwan Pasila dalam BUMN Performance Report 2023,CNBCIndonesia (Selasa, 29/08/2023)
Quoted From Many Source